Bola.net - - Raksasa Premier League, Manchester United dikabarkan tertarik mendatangkan bintang muda asal Brasil yang kini bermain di klub Ligue 1, Bordeaux bernama Malcom.
Dilansir Sky Sports, kubu United bahkan diklaim siap menggelontorkan dana mencapai 30 juta poundsterling untuk memboyong pemain 20 tahun itu ke Old Trafford.
Malcom sendiri baru-baru ini menanggapi santai kabar yang menyebut dirinya tengah diintai beberapa klub Inggris. Pemain yang berposisi sebagai sayap itu juga membuka peluang bermain di Premier League suatu hari nanti.
Malcom mendapat perhatian lebih atas kemampuannya melakukan cutting inside dari sisi kanan untuk kemudian mencetak gol dengan tembakan kaki kiri.
Di Ligue 1 musim ini, Malcom sejauh ini sudah mencetak tujuh gol, menyamai raihannya di keseluruhan musim lalu. Selain itu, eks pemain Corinthians ini juga sudah menyumbang empat assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal Ini Sebut Bristol Punya Peluang Kalahkan MU
Liga Inggris 19 Desember 2017, 20:25
-
MU Sudah Tetapkan Harga Jual Untuk Mkhitaryan
Liga Inggris 19 Desember 2017, 19:15
-
6 Pemain Yang Bisa Tinggalkan MU di Januari
Editorial 19 Desember 2017, 15:07
-
Eksodus Enam Pemain Menanti MU di Januari
Liga Inggris 19 Desember 2017, 14:50
-
Keren, Mourinho Konfirmasi Ini Soal Ibrahimovic
Liga Inggris 19 Desember 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR