Kepergian Angel di Maria dalam waktu dekat ke PSG dikabarkan akan membuat United mengajukan tawaran resmi pada Bale, dengan nilai mencapai 122 juta euro.
Terlepas dari spekulasi yang mengatakan bahwa Pedro bakal segera mendarat di Old Trafford, United rupanya masih tertarik mendatangkan satu bintang lagi demi mewujudkan impian meraih gelar juara Premier League, usai terakhir kali mengangkat trofi tersebut di musim 12/13.
Dana besar yang mereka dapatkan usai mengikat kontrak dengan Adidas, sekitar 940 juta euro untuk kesepakatan antara 2015 hingga 2025, diklaim akan memuluskan ambisi klub mendaratkan Bale, yang juga disponsori oleh brand asal Jerman tersebut.
Adidas percaya bahwa Bale dan United akan bagus bagi usaha mereka dalam memasarkan produk lebih luas di seluruh belahan dunia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Memilih Madrid Adalah Keputusan Penting'
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 22:51
-
Benitez Tegaskan Tak Ada Niat Gaet De Gea
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 22:25
-
Benitez: Benzema Tidak Akan Kemana-mana
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 22:19
-
Ronaldo dan Benzema Dicoret Dari Skuat Madrid
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 21:45
-
Liverpool Masih Terus Kejar Illarramendi
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 18:16
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR