Bola.net - - Mantan presiden Bayern Munchen, Uli Hoeness mengecam keras cara Manchester United memperlakukan gelandang Bastian Schweinsteiger di musim ini.
Sejak kedatangan manajer Jose Mourinho, Schweinsteiger dibekukan dari tim utama. Gelandang asal Jerman itu bahkan tak diikutkan dalam foto skuat musim ini beberapa waktu lalu.
"Tak bisa dipercaya apa yang terjadi kepada Schweinsteiger di Manchester United," ujar Hoeness kepada AZ.
"Tidak mengizinkan pria seperti Schweinsteiger untuk berlatih bersama tim, meninggalkan dia di foto tim dan memperlakukan dia seperti penderita penyakit kusta dan menepikan seperti itu tidak bagus bai sebuah klub, meski itu banyak menunjukkan situasi yang terjadi di klub," tegasnya.
"Schweinsteiger adalah pribadi yang luar biasa dan pernah menjadi pemain hebat bagi Bayern Munchen. Sangat memalukan bahwa mereka (United) melakukan hal ini kepadanya," tutup Hoeness.
Beberapa hari lalu Mou mengizinkan Schweini untuk berlatih kembali bersama tim utama. Meski demikian, kapan ia kembali dimainkan di pertandingan hingga kini tetap menjadi misteri.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mata: Herrera Sudah Jadi Pemain Penting MU
Liga Inggris 5 November 2016, 23:50
-
Jadi Pemain Terbaik Bulan Oktober, Mata Janji Bekerja Lebih Keras
Liga Inggris 5 November 2016, 23:30
-
Rojo Waspadai Momok Liberty Stadium
Liga Inggris 5 November 2016, 23:10
-
Karanka: Mourinho Lebih Baik dari Pep
Liga Inggris 5 November 2016, 23:00
-
Rojo: MU Wajib Menang Kontra Swansea City
Liga Inggris 5 November 2016, 22:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR