Bola.net - - Manchester United memutuskan mengaktifkan klausul dalam kontrak Juan Mata, yang akan otomatis memperpanjang masa kerjanya di Old Trafford hingga Juni 2019.
Kontrak Mata sejatinya akan habis di akhir musim, namun Setan Merah memilih mengaktifkan opsi untuk mempertahankannya 12 bulan lagi.
Dan bos United, Jose Mourinho, yang menjual Mata ke United dari Chelsea di Januari 2014, berbicara soal pentingnya peran sang gelandang dalam rencananya di tim.
"Mata sangat penting. Ketika saya tiba satu setengah tahun lalu, mereka bilang 'Mata dalam masalah', dan sekarang dia mendapat kontrak setahun lagi," tutur Mourinho menurut Goal International.
Jose Mourinho
"Dia seorang pemain yang penting bagi saya; pemain yang penting bagi klub; pemain yang penting untuk pemain lainnya."
Sebelumnya masa depan Mata disebut dalam tanda tanya besar usai klub memutuskan untuk merekrut Alexis Sanchez dari Inter Milan.
Gelandang Spanyol lantas diklaim tengah mempertimbangkan untuk kembali ke klub lamanya di La Liga, Valencia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: City Lebih Kuat dari MU
Liga Champions 31 Januari 2018, 22:55
-
Blind Dikonfirmasi Bertahan di Old Trafford
Liga Inggris 31 Januari 2018, 20:02
-
Bagi Giggs, Man United Pilihan Cocok untuk Bale
Liga Inggris 31 Januari 2018, 17:09
-
Tolak Tottenham, Gareth Bale Pilih Gabung MU
Liga Inggris 31 Januari 2018, 15:00
-
Mourinho: Cuma Ronaldo dan Messi Bisa Bikin MU Lebih Bagus
Liga Inggris 31 Januari 2018, 14:10
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR