Bola.net - - Raksasa Premier League, Manchester United tampaknya tak main-main dalam menyusun skuat mereka untuk musim depan. Setan Merah dikabarkan menyiapkan dana tak sedikit untuk memborong tiga bintang asal Portugal.
United hingga kini masih belum menentukan manajer mereka untuk musim depan. Kandidat terkuat adalah Ole Gunnar Solskjaer yang saat ini menjabat sebagai manajer interim.
Meski demikian, hal tersebut tak menghalangi United untuk segera menyusun daftar pemain incaran mereka pada bursa transfer musim panas mendatang.
Ambisi MU
Dilansir The Mirror, United kabarnya telah menyiapkan dana segar mencapai 250 juta poundsterling atau setara dengan kurang lebih 4,7 juta rupiah untuk mendapatkan tanda tangan tiga pemain Portugal.
Ketiga pemain yang dimaksud adalah bintang Sporting Lisbon, Bruno Fernandes serta dua permata Benfica, yakni Ruben Dias dan Joao Felix.
Fernandes dan Felix memang memiliki klausul rilis dengan nilai cukup tinggi dalam kontrak mereka. Sementara Dias diyakini dipatok di harga 50 juta poundsterling oleh Benfica.
Komoditas Panas
Tiga pemain yang menjadi incaran United memang diyakini bakal menjadi komoditas panas dalam jendela transfer musim panas mendatang.
Selain United, Felix dan Dias kabarnya juga tengah diincar raksasa Serie A, Juventus. Sementara Fernandes diklaim juga diinginkan Chelsea dan Liverpool.
Khusus bagi Felix, talenta yang ia miliki membuatnya disebut-sebut sebagai penerus Cristiano Ronaldo. Tak heran jika Real Madrid pun ikut memburu tanda tangan pemain 19 tahun tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mata: Terima Kasih Van Gaal, Anda Pelatih Luar Biasa
Liga Inggris 25 Maret 2019, 22:49
-
Juventus dan Real Madrid Saling Sikut Demi Paul Pogba
Liga Italia 25 Maret 2019, 22:30
-
Kembali Fit, Mata Siap Bantu MU Raih Kemenangan
Liga Inggris 25 Maret 2019, 22:15
-
Ander Herrera Diklaim Tidak Layak Perkuat PSG
Liga Inggris 25 Maret 2019, 20:40
-
Bukan MU, Philippe Coutinho Merapat ke Tiongkok?
Liga Spanyol 25 Maret 2019, 19:20
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR