Penyerang Nigeria tersebut didatangkan Leicester pada musim panas ini dari CSKA Moscow. Kabarnya, Leicester harus mengeluarkan uang hingga 16,6 juga poundsterling yang menjadi rekor klub.
Banyak yang menyebut gaya permainan Musa dan Vardy sangat mirip. Namun Musa menyebut kemiripan itu bisa bagus dan ia yakin bisa saling melengkapi di lini depan.
"Saya adalah seorang kiper saat berusia 10 hingga 12 tahun, tapi berubah posisi adalah keputusan terbaik dalam hidup saya karena saya tak akan pernah menjadi cukup baik untuk menjadi kiper profesional," ujarnya.
"Itu sulit pada awalnya, tapi kemudian anda terbiasa dengan fakta anda tak begitu besar. Banyak orang yang memberitahu saya, 'Musa, anda terlalu kecil untuk menjadi seorang penyerang," ujarnya.
"Tapi saya berkata, 'tak peduli ukuran tubuh anda, yang paling penting adalah apa yang anda lakukan. Saya pikir Jamie Vardy, memiliki kecepatan. Saya suka bekerja keras, dan kami memiliki kesamaan dalam banyak hal," sambungnya.
"Apakah saya lebih cepat? Saya tak bisa mengatakannya, saya belum pernah bermain dengannya, tapi saya antusias untuk mencari tahu. Saya tak sabar untuk bermain dengan Vardy, saya suka gayanya, saya pikir kami bisa bersama-sama," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nyaris Bikin Blunder, Ini Reaksi Karius
Liga Inggris 18 Juli 2016, 23:08
-
Moses Siap Bertarung di Chelsea Era Antonio Conte
Liga Inggris 18 Juli 2016, 23:03
-
Diminati Guardiola, Bellerin Pertimbangkan Khianati Arsenal
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:47
-
Tawar 25 Juta, Chelsea Terdepan Dapatkan Barbosa
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:43
-
Inilah Empat Kapten Arsenal Musim 2016/17
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR