Dibeli Louis van Gaal dari AS Monaco, Martial pada mulanya memang diplot sebagai penyerang utama United. Di musim perdananya di MU, penyerang asal Prancis itu kerap diplot sebagai ujung tombak oleh pelatih asal Belanda tersebut.
Namun dua tahun terakhir, posisi Martial mulai bergeser. Ia lebih banyak bermain di sisi kiri serangan United, karena pos penyerang tengah lebih banyak diambil oleh Zlatan Ibrahimovic dan Romelu Lukaku dalam dua tahun terakhir. (MEN/dub)
Uji Coba

Mourinho sendiri mengakui bahwa Martial akan menjadi opsi lini serang setan merah di awal musim nanti.
"Saya rasa saat ini cukup penting untuk bekerja dengan Mata, Martial dan Alexis, karena ketiga pemain ini akan menjadi starter di lini serang kami di awal musim nanti." ujar Mourinho seperti yang dilansir Manchester Evening News.
Opsi Darurat

Kedua penyerang itu berhasil membawa negara mereka di tahap akhir Piala Dunia 2018. Untuk mengapresiasi pencapaian kedua pemain itu, Mourinho memutuskan untuk memberi libur ekstra kepada kedua penyerang tersebut.
Selama kedua striker itu absen, Martial akan diplot sebagai penyerang tengah MU. Namun tidak menutup kemungkinan bahwa Martial bisa menjadi opsi rotasi bagi Lukaku musim depan jika ia tampil mengesankan.
Ujian Pertama

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jose Mourinho: Pra Musim Manchester United Buruk!
Liga Inggris 19 Juli 2018, 15:15
-
Saingi Manchester United, Chelsea Juga Buru Robert Lewandowski
Liga Inggris 19 Juli 2018, 14:17
-
Thiago Dipersilahkan Angkat Kaki, MU dan Barcelona Siaga Satu
Liga Inggris 19 Juli 2018, 13:30
-
Manchester United Hidupkan Minat Untuk Djibril Sidibe
Liga Inggris 19 Juli 2018, 12:30
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR