Bola.net - - Winger Manchester City Leroy Sane menetapkan bahwa targetnya di musim depan adalah untuk bisa mencetak gol lebih banyak dari musim ini.
Musim ini pemain asal Jerman itu tampil begitu apik bersama dengan City. Ia kerap jadi andalan Josep Guardiola bersama Sergio Aguero dan Raheem Sterling.
Dengan kecepatan larinya, skill dribelnya yang luar biasa, ia kerap mengobrak-abrik pertahanan lawan. Ia pun bisa dibilang menjalani musim terbaik di dalam karirnya.
Saat ini, ia telah mencetak 12 gol dari 40 pertandingan di semua ajang kompetisi. Ia juga menambahkan 15 assist.
Jumlah itu masih bisa bertambah lagi. Sebab City masih berlaga di dua ajang kompetisi: Liga Champions dan Premier League. Dan meski kompetisi belum usai, pemain berusia 22 tahun itu ingin bisa berkarya lebih baik lagi bagi tim The Citizen musim depan.
"Bagi saya, saya tidak memiliki target gol. Tentu saja, saya selalu ingin mencetak gol dalam permainan untuk membantu tim saya tetapi ketika saya tiba di sini saya tidak memiliki target," katanya kepada situs resmi klub.
"Saya ingin menetap di Manchester, saya ingin meningkatkan kemampuan saya dan membenahi kelemahan saya dengan Pep Guardiola," seru Sane.
"Saya melihat selangkah demi selangkah. Saya telah mencetak lebih banyak gol musim ini daripada musim lalu dan saya pikir langkah selanjutnya akan sangat baik bagi saya jika saya bisa terus maju dan kemudian mencetak lebih banyak musim depan. Ini akan sangat bagus untuk tim," paparnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Salah Dijagokan Jadi Pemain Terbaik Premier League Musim Ini
Liga Inggris 26 Maret 2018, 20:56
-
City Siap Lamar Isco Dengan Mahar 75 Juta Pounds
Liga Inggris 26 Maret 2018, 19:50
-
Pemain Man City Bikin Skuat Inggris Kian Kuat
Piala Dunia 26 Maret 2018, 14:20
-
Arsenal Cari Pelatih Baru, Gundogan Rekomendasikan Pria Ini
Liga Inggris 26 Maret 2018, 11:31
-
Masih Dipercaya Southgate, Stones Sujud Syukur
Piala Dunia 26 Maret 2018, 10:30
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR