Gol dari Diego Costa dan Eden Hazard membuat The Blues kini kokoh di puncak klasemen Premier League dengan keunggulan lima poin dari Manchester City.
"Chelsea nampak selalu mengendalikan segalanya ketika mereka bermain. Mereka tampil dengan nyaman. Saya pikir Arsenal tidak bermain buruk - saya pikir mereka memulai laga dengan baik, seperti yang dikatakan Jose Mourinho - namun anda tidak pernah merasa Chelsea akan gagal meraih kemenangan," tutur Neville pada Sky Sports.
"Momen terbesar diperoleh oleh Chelsea. Hazard mendapat penalti berkat aksi yang hebat. Kombinasi Fabregas dan Costa di babak kedua benar-benar fantastis. Mereka ada di level yang lebih tinggi dari Arsenal," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Costa Berharap Fabregas Membantunya Cetak Gol Bagi Spanyol
Piala Eropa 6 Oktober 2014, 23:40
-
Agresif, Wenger Aman Dari Hukuman
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 22:43
-
Ibrahimovic: Mourinho Pelatih Yang Paling Cerdas
Liga Eropa Lain 6 Oktober 2014, 22:37
-
Chelsea Konfirmasi Kondisi Terakhir Thibaut Courtois
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 20:53
-
'Hazard Sukses Bikin Masalah Bagi Arsenal'
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 20:21
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR