Gol dari Diego Costa dan Eden Hazard membuat The Blues kini kokoh di puncak klasemen Premier League dengan keunggulan lima poin dari Manchester City.
"Chelsea nampak selalu mengendalikan segalanya ketika mereka bermain. Mereka tampil dengan nyaman. Saya pikir Arsenal tidak bermain buruk - saya pikir mereka memulai laga dengan baik, seperti yang dikatakan Jose Mourinho - namun anda tidak pernah merasa Chelsea akan gagal meraih kemenangan," tutur Neville pada Sky Sports.
"Momen terbesar diperoleh oleh Chelsea. Hazard mendapat penalti berkat aksi yang hebat. Kombinasi Fabregas dan Costa di babak kedua benar-benar fantastis. Mereka ada di level yang lebih tinggi dari Arsenal," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Costa Berharap Fabregas Membantunya Cetak Gol Bagi Spanyol
Piala Eropa 6 Oktober 2014, 23:40
-
Agresif, Wenger Aman Dari Hukuman
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 22:43
-
Ibrahimovic: Mourinho Pelatih Yang Paling Cerdas
Liga Eropa Lain 6 Oktober 2014, 22:37
-
Chelsea Konfirmasi Kondisi Terakhir Thibaut Courtois
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 20:53
-
'Hazard Sukses Bikin Masalah Bagi Arsenal'
Liga Inggris 6 Oktober 2014, 20:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR