
Wayne Rooney memang baru ditunjuk sebagai kapten anyar Setan Merah oleh manajer Louis Van Gaal. Namun kepergian beberapa sosok senior sekaligus dari Old Trafford dirasa Neville sudah memberi efek besar pada kaderisasi pemimpin di ruang ganti United.
"Sosok besar macam Patrice Evra, Rio Ferdinand dan Nemanja Vidic sudah pergi, dan pemimpin serta karakter baru perlu muncul dari ruang ganti. Ini kans bagi Phil Jones, David De Gea, Juan Mata, Ander Herrera untuk jadi pemimpin dan mengembangkan mental itu jika mereka ingin mengambil alih peran itu," tuturnya.
Neville yang kini menjadi komentator ulung menambahkan, "Hal ini khususnya penting juga untuk mereka yang sudah cukup lama di sini. Robin van Persie, Wayne Rooney, Michael Carrick, Darren Fletcher dan Jonny Evans adalah lima pemain yang memenangkan banyak gelar. Kini saatnya mereka maju (jadi pemimpin)." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man United Incar Gelandang Muda Cruzeiro
Liga Inggris 21 Agustus 2014, 22:39
-
Rojo Ingin Meraih Trofi Bersama United
Liga Inggris 21 Agustus 2014, 21:31
-
Rojo Senang Bisa Gabung United
Liga Inggris 21 Agustus 2014, 20:44
-
Mantan Pemain Man United Ini Iri Chelsea Dapatkan Fabregas
Liga Inggris 21 Agustus 2014, 17:25
-
Ferdinand: Liga Champions Bakal Bebani Liverpool
Liga Inggris 21 Agustus 2014, 16:32
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR