Bola.net - - Jose Mourinho berhak untuk merasa tidak bahagia dengan kondisi skuat Manchester United sekarang, menurut Gary Neville.
United sejauh ini banyak mengalami pasang surut di bawah asuhan sang manajer. Mereka sempat kalah dari Manchester City, Watford, dan dibantai oleh Chelsea, hingga kini tertinggal delapan angka dari Liverpool di klasemen.
Dan Neville mengatakan wajar jika Mourinho lantas merasa kecewa dengan timnya.
"Ada banyak orang bilang Mourinho tidak terlalu bahagia sekarang, dan jujur, saya akan kecewa jika dia justru bahagia, dengan performa yang kita lihat selama ini. Saya kira ia akan amat khawatir dengan inkonsistensi tim, fakta bahwa performa tim terus fluktuatif dari awalnya bagus menjadi jelek," tutur Neville di Sky Sports.
"Itu hal terburuk untuk seorang manajer dan pemain, inkonsistensi. Anda ingin percaya pada pemain, jadi mereka bisa tampil di level tertinggi tiap pekan. Namun ini bukan berarti anda harus terus dalam kondisi terbaik, namun menunjukkan standar minimal penampilan."
"Wajar jika dia tidak bahagia, karena di melihat level konsistensi yang berbeda dari para pemain. Dan pemain yang sudah memenangkan trofi tahu bahwa mereka tidak bisa turun ke level itu. Anda tidak akan pernah juara jika anda tidak konsisten, dan itu yang akan membuatnya kecewa."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Hysaj Tanggapi Positif Ketertarikan MU
Liga Inggris 17 November 2016, 22:56 -
Kanchelskis Nilai Pogba dan Rashford Akan Jadi Bintang di Eropa
Liga Inggris 17 November 2016, 22:54 -
Soal Insiden Teler, Klopp Bela Rooney
Liga Inggris 17 November 2016, 22:53 -
MU Masih Optimistis dengan Pemilihan Mourinho
Liga Inggris 17 November 2016, 22:33 -
Walcott Mungkin Tak Bisa Main untuk Hadapi MU
Liga Inggris 17 November 2016, 22:05
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR