Bola.net - - Pemain muda , Eddie Nketiah, mengakui bahwa ia amat ingin melanjutkan momen apiknya usai mencetak dua gol dan menjadi pahlawan kemenangan atas Norwich City di Emirates.
Penggawa Inggris U-19 dimasukkan di menit-menit akhir babak dua Piala Liga, sebelum akhirnya mencetak gol penyama kedudukan untuk memaksa laga dilanjutkan ke babak ekstra.
Tak lama kemudian, eks pemain muda Chelsea itu membuat Emirates bergemuruh setelah ia membuat gol kemenangan dengan memanfaatkan umpan tendangan sudut Mohamed Elneny.
Performa Nketiah mengundang decak kagum dari banyak pihak, dan usai laga, sang pemain mengatakan di Sky Sports: "Saya hanya senang bisa mencatat debut di kandang sendiri dan mencetak dua gol kemenangan Arsenal. Saya dan keluarga saya amat senang."
Eddy Nketiah.
"Mendengar fans meneriakkan nama saya, sudah jadi mimpi saya sejak kecil. Semoga ini hanya awal dan anda akan melihat banyak gol dan performa yang lebih baik dari saya."
"Hal tersebut membuat saya amat bangga, disambut hangat oleh fans. Ini mimpi yang jadi kenyataan. Saya hanya ingin terus membuat fans terkesan dan membuat mereka bahagia, karena mereka sungguh berarti untuk saya dan klub."
Nketiah baru membuat satu penampilan di tim senior sebelum laga kemarin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Yakin Bakal Kembalikan Magis Ozil
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 23:42
-
Gelandang Stuttgart Ini Mengaku Dibidik Arsenal
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 20:29
-
Kenapa Arsenal Tidak Pecat Arsene Wenger, Memangnya Tak Ingin Juara?
Open Play 26 Oktober 2017, 19:46
-
Youngster Arsenal Ini Ingin Emulasikan Henry
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 17:56
-
Arsenal Berhasil Datangkan Juru Transfer Barcelona
Liga Inggris 26 Oktober 2017, 17:15
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR