Dua nama terakhir didatangkan Manchester United pada musim panas lalu. Keduanya sendiri dinilai masih belum menunjukkan konsistensi yang diharapkan banyak pihak.
Sempat memberi harapan di awal-awal kedatangannya dengan gol-golnya, Martial kini tengah berjuang kembali menemukan performa terbaiknya. Pun demikian dengan Memphis yang digadang-gadang meneruskan para legenda bernomor 7 di Old Trafford sebelumnya.
Meski banyak kritik yang dialamatkan kepada dua pemain muda itu, Overmars yakin bahwa bersama Louis van Gaal, dua pemain itu akan bersinar terang.
"Manchester United mendatangkan seseorang dengan catatan fantastis sebagai pemain muda berbakat. Mereka mendatangkan dua dari talenta muda terbaik di dunia," ujarnya.
"Dan yang anda butuhkan adalah kesabaran, karena anda tak bisa langsung menikmati hasilnya. Martial adalah pemain yang sangat kami pantau sejak 16 tahun di Lyon. Dia pindah ke Monaco dengan biaya besar dan akan menjadi pemain top, kita sudah melihat itu," tambahnya.
"Memphis Depay fantastis musim lalu di Belanda, pencetak gol terbanyak meskipun bermain melebar," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Filosofi Louis van Gaal Sudah Basi
Liga Inggris 17 Desember 2015, 22:30
-
Louis van Gaal Harusnya Mundur
Liga Inggris 17 Desember 2015, 19:05
-
Liverpool Sudah Sepakati Transfer Grujic?
Liga Inggris 17 Desember 2015, 17:30
-
Liga Inggris 17 Desember 2015, 17:10

-
Pilih Giggs Atau Guardiola, United?
Liga Inggris 17 Desember 2015, 16:56
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR