Bola.net - -
Michael Owen mengatakan bahwa Philippe Coutinho bisa saja meninggalkan , namun hanya jika sang pemain tak bahagia di Anfield.
Coutinho belakangan ini diklaim masuk dalam radar transfer , yang menginginkannya sebagai pengganti . Namun tentu saja, Liverpool berkeras tak ingin melepas bintang andalan mereka.
Apalagi Coutinho sudah mengikat kontrak anyar awal tahun ini dan klub tidak memasukkan klausul pembatalan apapun dalam kesepakatan dengan eks Inter Milan tersebut.
Menurut Owen, transfer Coutinho ke Barcelona mustahil terjadi kecuali sang pemain sendiri yang ingin pergi.
Michael Owen
"Selain Coutinho sendiri yang tak merasa bahagia, saya tak bisa membayangkan bagaimana ini akan terjadi. Memang wajar jika ada pemain bagus yang ingin bermain di Spanyol, namun dia harus memperhitungkan durasi kontraknya yang panjang," tutur Owen di Goal International.
"Kabar yang beredar di Spanyol jelas memancing situasi ini, jika Neymar pindah - maka spekulasi soal kepindahan Coutino akan semakin deras."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hummels: Laga Lawan Liverpool Pengalaman Paling Buruk Selama di Bayern
Lain Lain 4 Agustus 2017, 20:12
-
Hasil Lengkap Play-Off Liga Champions 2017/18
Liga Champions 4 Agustus 2017, 17:45
-
Neymar Pergi, West Ham Kebut Kontrak Baru Lanzini
Liga Inggris 4 Agustus 2017, 15:35
-
Coutinho Diklaim Bukan Prioritas Valverde
Liga Spanyol 4 Agustus 2017, 14:44
-
Bukan Coutinho, Ini Pilihan Messi Untuk Pengganti Neymar
Liga Spanyol 4 Agustus 2017, 14:17
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR