Bola.net - - Michael Owen percaya Eden Hazard adalah pemain nomor 10 terbaik di Premier League.
Usai tampil impresif dengan membawa juara dua musim lalu, Hazard mengalami penurunan performa di 15/16. Namun kini pemain Belgia sudah kembali pulih di bawah asuhan Antonio Conte, dan mencetak delapan gol dalam delapan laga terakhir di level klub dan timnas.
Dan menurut Owen, Hazard merupakan playmaker terbaik yang ada di Premier League sekarang.
"Hazard benar-benar vital dalam membantu Chelsea memenangkan gelar juara beberapa tahun lalu. Jika saya harus memilih satu pemain dan saya adalah seorang manajer yang mencari pemain nomor 10, itu adalah Hazard," tutur Owen di Sports Lobster.
"Dia masih cukup muda dan punya banyak tahun bagus menanti dirinya. Dia pemain hebat, secara fisik dia kuat dan bisa mencetak dan memberikan assist."
"Saya tahu ada banyak pemain bagus di posisi itu, namun saya kira saya akan memilih Hazard, sebagai nomor 10 di tim saya."
Chelsea akan bermain melawan Middlesbrough akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Eden Hazard Pemain Fantastis
Liga Inggris 18 November 2016, 23:52
-
Terpilih Sebagai Yang Terbaik di Bulan Oktober, Hazard Merendah
Liga Inggris 18 November 2016, 21:40
-
Conte Bicara Masa Depan Oscar dan Fabregas
Liga Inggris 18 November 2016, 21:24
-
Hazard Terpilih Sebagai Player of the Month Bulan Oktober
Liga Inggris 18 November 2016, 21:14
-
Conte Merasa Terhormat Raih Penghargaan Manager of the Month
Liga Inggris 18 November 2016, 20:51
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR