Owen menyebut bahwa Henderson merupakan kandidat tunggal untuk menggantikan Gerrard, yang sudah menjadi ikon Liverpool di 17 tahun terakhir.
"Saya pikir Henderson akan jadi kapten Liverpool, melihat apa yang dikatakan Rodgers tentangnya. Namun saya tidak ingin membandingkan Henderson dan Gerrard, mengingat saya tidak percaya ia punya talenta yang sama seperti Stevie dan saya tidak yakin ia bisa berkembang," tulis Owen di Sportslobster.
"Ia merupakan pemain berkualitas yang vokal di atas lapangan. Ia bermain di semua laga, tidak ada kandidat lain yang lebih baik. Ia cukup bagus menjadi kapten, namun saya tidak ingin membandingkannya dengan Gerrard," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher Sarankan Arsenal Beli Gelandang Baru
Liga Inggris 20 Januari 2015, 23:44
-
Cech Yakin Chelsea Bisa Kembali Tundukkan Anfield
Liga Inggris 20 Januari 2015, 23:22
-
Emre Can Bertekad Tundukkan Chelsea di Anfield
Liga Inggris 20 Januari 2015, 21:03
-
Rodgers Pastikan Liverpool Tak Tarik Origi
Liga Inggris 20 Januari 2015, 19:25
-
Markovic: Saya Tak Perlu Buktikan Apapun Pada Chelsea
Liga Inggris 20 Januari 2015, 19:01
LATEST UPDATE
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 6 Januari 2026, 09:58
-
Prediksi Sassuolo vs Juventus 7 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 09:09
-
Prediksi Lecce vs Roma 7 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 08:58
-
5 Pertandingan yang Tentukan Akhir Era Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 6 Januari 2026, 04:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR