Bola.net - - Playmaker Arsenal, Mesut Ozil girang dengan kemenangan timnya atas West Ham United dini hari tadi. Ozil menyebut kemenangan itu merupakan pertanda bahwa timnya belum lupa caranya untuk meraih kemenangan.
Pada pertandingan yang digelar di Emirates Stadium tersebut, Arsenal berhasil membabat tim tamu dengan skor telak 3-0. Ozil menjadi pembuka keunggulan The Gunners sebelum kemenangan mereka disempurnakan oleh gol Theo Walcott dan Olivier Giroud.
Kemenangan itu sendiri memiliki arti yang besar bagi The Gunners. Pasalnya sudah hampir dua bulan tim asal London Utara itu belum kunjung meraih kemenangan di ajang Premier League.
Ozil sendiri mengirimkan pesan usai pertandingan tersebut bahwa Arsenal akan segera bangkit di akun twitternya.
No, we haven't forgotten how to win 👍🏼😉 @Arsenal #COYG #Thereslifeintheoldladyyet pic.twitter.com/vQJ4lvGRC2
— Mesut Özil (@MesutOzil1088) April 5, 2017
"Tidak, Kami belum lupa bacaranya untuk meraih kemenangan @arsenal #COYG #MasihAdaKehiduipanDiNyonyaTua"
Kemenangan tersebut juga membawa Arsenal naik satu peringkat ke peringkat kelima klasemen sementara EPL. Pada akhir pekan nanti mereka dijadwalkan akan bertanding melawan Crystal Palace di pertandingan pekan ke 32 EPL..
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi Jadi Pemain Panutan Granit Xhaka
Liga Inggris 6 April 2017, 23:25
-
PSG Tancap Gas Dalam Perburuan Sanchez
Liga Inggris 6 April 2017, 21:26
-
Robson Dukung MU Datangkan Sanchez
Liga Inggris 6 April 2017, 20:57
-
Neville: MU Tidak Akan Lolos Empat Besar EPL
Liga Inggris 6 April 2017, 19:58
-
Walcott Sebut Wenger Jadi Inspirasi Kemenangan Arsenal
Liga Inggris 6 April 2017, 15:35
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR