Sebelumnya, performa apik yang ditunjukkan Kante membuat namanya laris manis di pasaran. Tawaran dari beberapa klub elit seperti PSG hingga Manchester United pun diklaim didapat gelandang internasional Prancis tersebut.
Tak ingin bintangnya hengkang, Leicester pun dikabarkan menawarkan kenaikan gaji signifikan kepada Kante. Seperti dilansir The Telegraph, dalam proposal terbaru ini gelandang 25 tahun tersebut bakal mendapat bayaran senilai 100 ribu poundsterling atau setara dengan kurang lebih 1,9 miliar rupiah per pekan.
Kante sendiri sudah menegaskan bahwa untuk saat ini dirinya belum menentukan masa depan karena ingin berkonsentrasi membela Prancis di ajang Euro 2016. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
West Ham Ingin Bajak Dua Mantan Pasukan Bilic di Besiktas
Liga Inggris 13 Juni 2016, 23:23
-
Eks Chelsea: Mourinho Akan Buat MU Kembali Ditakuti Musuhnya
Liga Inggris 13 Juni 2016, 22:45
-
Mourinho Ingin Bertemu dengan Phil Jones
Liga Inggris 13 Juni 2016, 22:08
-
Morata Ultimatum MU: Saya atau Ibrahimovic!
Liga Inggris 13 Juni 2016, 21:43
-
Ince: Pogba Solusi Lini Tengah MU
Liga Inggris 13 Juni 2016, 21:26
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR