Ya, The Magpies memang tengah dituntut memberikan respon positif usai takluk dari Sunderland pekan lalu. Namun tekad bangkit Newcastle tidak akan mudah. Pasalnya dua tim yang akan mereka hadapi adalah Chelsea dan Tottenham Hotspur.
Meski begitu, pelatih berusia 52 tahun tersebut menegaskan bahwa anak asuhnya wajib menampilkan performa terbaiknya pada dua laga tersebut.
"Ini adalah periode penting karena kami memiliki dua laga yang benar-benar sulit," ujar Pardew seperti dilansir Sportmole.
"Namun kami benar-benar butuh menampilkan performa di lapangan dengan komposisi semangat, keinginan dan tekad nyata. Dan itulah yang akan kami lakukan," tandasnya. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gaet Cavani, MU & Chelsea Harus Sediakan 100 Juta Euro!
Liga Eropa Lain 7 Februari 2014, 23:28 -
Pellegrini: Chelsea Kuda Kecil Yang Kaya
Liga Inggris 7 Februari 2014, 22:48 -
Musim Panas Chelsea Bakal Datangkan Luis Suarez?
Liga Inggris 7 Februari 2014, 22:14 -
Lepas Mata-De Bruyne dan Datangkan Salah-Matic, Ini Alasan Chelsea
Liga Inggris 7 Februari 2014, 21:24 -
Mourinho Desak Cole Perpanjang Kontraknya
Liga Inggris 7 Februari 2014, 20:59
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR