Bola.net - - Eks bek Manchester United, Paul Parker, menantang Paul Pogba untuk membuktikan bahwa semua kritik yang ditujukan padanya salah.
Masa depan Pogba di Old Trafford belakangan ini menjadi topik hangat usai ia dikabarkan cekcok dengan manajer Jose Mourinho, yang menarik keluar pemain Prancis di dua dari tiga pertandingan terakhir serta tak mencadangkannya di laga lainnya.
Mourinho membantah adanya bentrok antara dirinya dan pemain termahal United dan Parker percaya Pogba harus fokus untuk membuktikan bahwa semua tudingan yang diarahkan padanya sama sekali tidak benar.
"Ketika kembali ke sini, dia bilang bahwa dia akan membuktikan semua orang salah. Dia harus terus mengusung etos kerja seperti ini. Semua media berbicara soal bagaimana ia mengatakan pada Manchester United dan Mourinho, apa yang ia ingin lakukan. Harusnya tidak ada pemberitaan seperti itu," tutur Parker di Sky Sports.
Paul Pogba
"Poin utamanya adalah dia ingin membuktikan bahwa semua orang salah. Dia dibeli dengan harga mahal. Dia harus menunjukkan bahwa dia bisa beradaptasi, berubah, dan membuktikan United layak memberinya dengan mahal."
"Menurut saya, posisi terbaiknya ketika berada di Juventus dan Prancis adalah di sisi kiri dari barisan tiga pemain tengah, dengan tidak terlalu banyak tanggung jawab untuk bertahan."
Pogba belakangan sudah kembali berlatih usai absen di pertandingan Piala FA melawan Huddersfied karena sakit.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matic Sadari Bahwa Sanchez Pizjuan Tempat Angker
Liga Champions 20 Februari 2018, 21:38
-
Lukaku Tajam ke Bawah dan Tumpul ke Atas, Ini Analisa Eks Chelsea
Liga Inggris 20 Februari 2018, 21:17
-
Permainan Pogba Dinilai Datar Akhir-akhir Ini
Liga Inggris 20 Februari 2018, 20:51
-
Matic Sudah Deteksi Tanda Bahaya dari Sevilla
Liga Champions 20 Februari 2018, 20:34
-
Louis van Gaal Gagalkan Transfer Toni Kroos ke MU
Liga Inggris 20 Februari 2018, 19:36
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR