Giroud mengalami cedera kala ia membela Gunners dalam laga yang berakhir imbang 2-2 melawan Everton. Menurut laporan yang diturunkan oleh BBC Sport, ia membutuhkan hasil pemindaian kedua untuk melihat seberapa parah dan seberapa lama waktu yang ia butuhkan untuk pulih dari cedera.
Andai memang harus absen lama, maka Arsenal hanya menyisakan Alexis Sanchez, Yaya Sanogo, dan Lukas Podolski sebagai nama yang layak untuk dikedepankan menjadi sumber gol mereka saat ini.
Sanogo kini sedang mengalami cedera hamstring dan dipastikan tak akan tampil di duel leg kedua play-off Liga Champions melawan Besiktas pekan ini. Sementara itu, Sanchez masih belum mencapai kondisi stamina yang maksimal.
Sedangkan Podolski, ia dikabarkan tinggal sedikit lagi akan bergabung dengan Juventus atau Galatasaray. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
City dan Chelsea, Kandidat Juara EPL Musim ini
Liga Inggris 26 Agustus 2014, 22:03
-
'Wilshere Seharusnya Diincar City, Chelsea, Barca dan Madrid'
Liga Inggris 26 Agustus 2014, 21:06
-
Wenger Optimis Bisa Melaju ke Liga Champions
Liga Champions 26 Agustus 2014, 20:57
-
Giroud Cedera, Wenger Belum Pikirkan Beli Striker Baru
Liga Champions 26 Agustus 2014, 20:17
-
Wenger Akan Kirim Giroud ke Dokter Spesialis
Liga Champions 26 Agustus 2014, 19:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR