Pedro sempat akrab dengan bangku cadangan pada awal kedatangan Antonio Conte sebagai nahkoda anyar Chelsea. Namun, perlahan pemain berusia 29 tahun ini mampu membuktikan kualitasnya dan mulai menarik perhatian Conte.
Pedro bahkan menjadi kunci kemenangan Chelsea atas Manchester United pekan lalu, lewat golnya di detik ke-30. "Saya senang dengan waktu bermain yang saat ini saaya dapatkan," kata Pedro seperti dikutip dari RAC-1.
Eks pemain Barcelona ini yakni bisa memberikan kontribusi yang lebih besar andai terus dipercaya oleh Conte. Ia merasa dalam kondisi fisik yang lebih baik pada saat ini.
"Selalu akan menjadi lebih baik jika kita terlibat dalam pertandingan dan jika memungkinkan membantu tim dengan mencetak gol. Saat ini saya merasa dalam kondisi fisik yang baik," sambungnya.
Musim ini Pedro baru menyumbang satu gol untuk The Blues. Sementara pada musim lalu total ia sukses mencetak tujuh gol di Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Minta Semua Orang Respek Pada Dirinya
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 23:43
-
Pedro: Mungkin Kekalahan Ini Berat untuk Mourinho
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 23:12
-
Pedro Bela Conte dan Sebut Reaksi Mourinho Berlebihan
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 22:55
-
Terry Siap Diturunkan Lawan West Ham
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 21:09
-
Arsenal dan Chelsea Berebut Jasa Gelandang Sevilla
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 18:16
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR