Bola.net - - Pedro Rodriguez mengakui manajer Antonio Conte memainkan peran vital dalam sukses menjuarai Premier League di musim kompetisi lalu.
Setelah sebelumnya hanya finish di peringkat 10 liga domestik, The Blues sukses menutup musim 17/18, perdana di bawah asuhan Conte, dengan memenangkan Liga Inggris dan masuk final Piala FA.
Chelsea akan diuji lebih berat lagi musim depan, mengingat mereka tak hanya akan bermain sebagai juara bertahan, namun juga kembali turun di Liga Champions.
Pedro Rodriguez
Pedro kemudian mengatakan di Onda Cero: "Kami berharap bisa kembali menjalani tahun yang hebat. Kami tahu musim depan akan lebih besar tuntutannya, jauh lebih sulit karena kami juga akan bermain di Liga Champions."
"Bersaing di empat kompetisi, termasuk Liga Champions, yang merupakan kompetisi prestisius, akan jadi ujian yang sulit, dan demikian halnya dengan mempertahankan trofi juara liga."
"Kami akan bekerja amat keras. Conte sudah bisa menciptakan sebuah grup, membangun tim yang kuat dan solid, pada akhirnya, kami menuai hasilnya."
"Taktik yang ia terapkan sudah memberikan kami nilai plus. Dia sudah menyatukan ruang ganti dan kami bisa bermain dengan satu tujuan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Seragam Tempur Chelsea Musim Depan
Open Play 1 Juli 2017, 21:50
-
Willy Caballero Resmi Bergabung Dengan Chelsea
Liga Inggris 1 Juli 2017, 20:58
-
Chelsea Dapatkan Remaja Berusia 16 Tahun
Liga Inggris 1 Juli 2017, 19:20
-
Liga Inggris 1 Juli 2017, 18:50

-
Pedro Kritik Barcelona Soal Pemain La Masia
Liga Spanyol 1 Juli 2017, 17:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR