Manchester City memang tampil tak seperti biasanya. Permainan The Citizens justru melambat dan kerap membuang-buang peluang untuk mencetak gol.
Sempat unggul lebih dahulu lewat gol Wilfried Bony, Swansea mampu menyamakan kedudukan lewat gol Bafetimbi Gomis di menit akhir. Beruntung bagi City, Kelechi Iheanacho mampu membelokkan tendangan Yaya Toure sebelum masuk ke gawang dan memastikan kemenangan.
"Saat Swansea menyamakan kedudukan, saya pikir bahwa permainan akan berakhir seri. Tapi sekali lagi, tim menunjukkan karakter untuk memenangkan permainan," ujarnya seperti dilansir Sky Sports.
"Kami benar-benar tak bermain bagus selama laga, saya berpikir bahwa Swansea bermain sangat baik," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Bruyne: Yang Penting Man City Menang
Liga Inggris 13 Desember 2015, 21:43
-
Menang Lawan Swansea, Hart Kritik Performa City
Liga Inggris 13 Desember 2015, 18:11
-
Pellegrini Harap Aguero Tampil Lawan Arsenal
Liga Inggris 13 Desember 2015, 02:40
-
Swansea: Kami Tak Beruntung Kalah Dari City
Liga Inggris 13 Desember 2015, 02:31
-
Pellegrini Beber Rencana Transfer City di Januari
Liga Inggris 13 Desember 2015, 02:00
LATEST UPDATE
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR