Pemain belakang itu juga berharap bahwa dengan begitu banyaknya tim-tim Premier League yang sudah tersingkir dari kompetisi, peluang United untuk mengangkat trofi FA musim ini semakin besar.
"Skuat ini melihat trofi FA sebagai trofi yang wajib dimenangkan dan anda bisa mengatakannya sebagai prioritas, lantaran di liga - saya tidak bilang harapan sudah sirna - kami sudah tertinggal begitu jauh. Jadi kami akan ingin memenangkannya tahun ini. Siapa tahu ini sudah jadi saatnya bagi kami," jelas Shaw pada The Mirror.
"Saya harap kami bisa maju ke babak berikutnya, meski itu tak akan mudah. Anda sudah lihat ada banyak tim unggulan yang tersingkir, jadi kami harus fokus. Sekarang sudah tidak ada terlalu banyak tim besar yang masih berlaga, jadi kami harus menganggap itu sebagai hal positif dan mencoba meraih kemenangan," pungkasnya.
United akan menghadapi Cambridge United di laga ulangan Babak IV Piala FA tengah pekan ini. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dari Man United Anderson Resmi Gabung Internacional
Liga Inggris 3 Februari 2015, 23:59
-
Sami Khedira dan Pemain Yang Masih Diburu Tim Premier League
Editorial 3 Februari 2015, 21:18
-
Fletcher Pilih West Brom Karena Tony Pulis
Liga Inggris 3 Februari 2015, 19:04
-
Gary Neville Yakin Januzaj Terus Masuk Starting Line Up
Liga Inggris 3 Februari 2015, 18:45
-
De Gea Kirim Salam Perpisahan Untuk Fletcher
Liga Inggris 3 Februari 2015, 18:20
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR