Musim lalu Wilson tak memiliki kesempatan yang cukup untuk bermain karena kalah bersaing dengan penyerang macam Wayne Rooney, Robin van Persie hingga Radamel Falcao.
Namun musim depan bisa berjalan berbeda. Kepergian Van Persie ke Fenerbahce, dan Falcao ke Chelsea membuka kesempatan baginya untuk tampil lebih banyak. Penyerang 19 tahun ini pun berharap penampilannya di pramusim bisa meyakinkan Louis van Gaal untuk memainkannya lebih sering.
"Saya berharap begitu. Saya hanya bisa menunjukkan kepada pelatih apa yang saya punya. Dia tahu kualitas saya, jadi saya hanya harus menunjukkannya di lapangan, menunjukkan apa yang bisa saya lakukan dan semoga saya mendapatkan kesempatan bermain musim ini," ujarnya.
"Sangat sulit bagi pelatih dengan begitu banyak pemain di tur pramusim, karena setiap orang punya kesempatan bermain. Saya merasa fit dan saya berharap untuk tak cedera seperti musim lalu. Ini akan menjadi tahun penting bagi saya," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Crespo Sebut Van Gaal Tak Percaya Falcao
Liga Inggris 24 Juli 2015, 22:50
-
Van Persie Ingin Lawan Manchester United di Liga Champions
Liga Champions 24 Juli 2015, 22:17
-
Eks Kapten MU Ini Sindir Pernyataan Direktur Arsenal
Liga Inggris 24 Juli 2015, 21:12
-
Mantan Gelandang Liverpool Ini Dukung MU Rekrut Lewandowski
Liga Inggris 24 Juli 2015, 20:42
-
Ibrahimovic Ungkap Hubungannya dengan Louis van Gaal
Liga Inggris 24 Juli 2015, 17:25
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR