Bola.net - - Mantan gelandang Liverpool, Danny Murphy mengaku terkejut dengan performa dan apa yang ditunjukkan mantan timnya itu awal musim ini.
The Reds memang tampil sangat mengesankan di 11 pertandingan pertama musim ini. Pasukan arahan Jurgen Klopp tersebut mampu memuncaki klasemen sementara Premier League dengan raihan 26 poin.
Bukan hanya mampu menguasai klasemen sementara, Philippe Coutinho dkk juga mendapatkan banyak pujian terkait penampilan mereka yang menghibur dan juga tajam dalam mencetak gol.
"Saya benar-benar tak berpikir pada saat ini mereka akan ada di mana mereka berada, mereka telah melampaui sebagian besar harapan suporter. Jurgen Klopp layak mendapatkan kredit," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mane Puji Klopp Pelatih Terbaik Dunia
Liga Inggris 9 November 2016, 20:37
-
Liverpool Diklaim Akan Merugi Saat Ditinggal Mane
Liga Inggris 9 November 2016, 20:23
-
West Brom Berminat Gunakan Servis Sakho
Liga Inggris 9 November 2016, 19:31
-
Jika MU Juara, Zlatan Siap Gantung Sepatu
Liga Inggris 9 November 2016, 18:45
-
Adam Beber Alasan Mengapa Conte Pilih Luiz Ketimbang Terry
Liga Inggris 9 November 2016, 18:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR