
Bola.net - Cristiano Ronaldo telah berpisah dengan Manchester United. Marcus Rashford mengaku bahwa bermain bersama Ronaldo adalah pengalaman yang tak akan terlupakan.
Sekarang ini Ronaldo sudah resmi berstatus tidak punya klub. Manchester United telah memutuskan untuk memutus kontrak Ronaldo.
Keputusan ini diambil setelah Ronaldo bikin wawancara kontroversial dengan Piers Morgan di Talk TV. Dalam wawancara itu, Ronaldo menyerang banyak pihak termasuk MU.
Ronaldo merasa dikhianati Manchester United. Bintang asal Portugal tersebut juga sudah kehilangan respek dengan manajer Erik Ten Hag.
Pengalaman Bermain Bersama Ronaldo
Rashford menganggap Ronaldo sebagai idolanya. Karena itu, bermain bersama Ronaldo menjadi pengalaman yang tak akan terlupakan bagi Rashford.
“Ini merupakan pengalaman yang luar biasa untuk bermain dengannya,” kata Rashford.
“Dia adalah salah satu idola saya dan seseorang yang selalu saya kagumi. Itu adalah sesuatu yang bisa saya simpan selamanya."
Doakan Ronaldo
Ronaldo saat ini sedang bersama Timnas Portugal di Piala Dunia 2022. Namun, dia akan mencari klub baru setelah turnamen tersebut berakhir.
Rashford pun mendoakan yang terbaik untuk karier Ronaldo selanjutnya. Dia pun tak lupa mengucapkan terima kasih kepada Ronaldo atas semua hal yang telah dilakukannya di Old Trafford.
"Saya mendoakan yang terbaik untuknya dan kami ingin berterima kasih padanya atas hal-hal yang telah dia lakukan untuk Manchester United,” lanjutnya.
Klasemen Premier League
Sumber: Metro.co.uk
Baca Juga:
- Ini Alasan Patrice Evra Sangat Menyukai Sosok Lisandro Martinez
- Lho, Manchester United Kibarkan Bendera Putih dalam Perburuan Bellingham?
- Tak Cuma Gakpo, Erik Ten Hag Ingin Man United Angkut Leao Juga
- Waspadalah MU, Madrid Kini Sedang Pantau Permainan Lisandro Martinez di Piala Dunia 2022
- Rayuan Maut Al Hilal pada Cristiano Ronaldo yang Sudah Cabut dari MU: Mau Gaji Berapa?
- 3 Pemain Manchester United yang Gacor di Piala Dunia 2022
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alternatif Gakpo, Manchester United Incar Pemain AC Milan Ini
Liga Inggris 28 November 2022, 22:21
-
Mau Martin Zubimendi, Manchester United Harus Keluar Uang Segini
Liga Inggris 28 November 2022, 21:46
-
Balik dari Piala Dunia 2022, Facundo Pellistri Bakal Diberi Kesempatan di MU?
Liga Inggris 28 November 2022, 21:31
-
Mantap! Cody Gakpo Juga Nantikan Pinangan Manchester United
Liga Inggris 28 November 2022, 19:56
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR