Dalam laga akhir pekan lalu antara United kontra Southampton, umpan terobosan yang luar biasa dari Januzaj kepada Wayne Rooney mengawali terjadinya gol yang dicetak oleh Robin Van Persie. Laga tersebut pada akhirnya berkesudahan imbang 1-1.

"Ia meluncurkan umpan yang sangat brilian dalam proses gol pertama kami. Ia sangat tajam, kakinya fleksibel, dan akan melakukan banyak hal hebat bagi klub jika terus bekerja keras," puji Jones terhadap pemain 18 tahun itu.
"Dia melakukan pekerjaannya dalam diam. Jika performanya terus seperti itu, Adnan akan benar-benar menjadi seorang bintang."
Pemain bernomor punggung 44 itu seolah ingin menunjukkan bahwa United tidak salah menawarkan kontrak jangka panjang berdurasi lima musim untuk mengamankan servisnya. Perpanjangan kontrak tersebut telah diumumkan di situs resmi klub sehari sebelum laga lawan The Saints. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Moyes Bakal Sukses, Tapi Tidak Sekarang
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 22:49
-
Penyesalan Yang Paling Diingat Fergie
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 21:43
-
Taktik Negatifnya Dihujat, Moyes Berkelit
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 16:20
-
Januzaj Kalahkan Gaji Rooney dan Ronaldo?
Liga Inggris 21 Oktober 2013, 15:15
-
Hina Legenda Prancis, Evra Dapat Panggilan FFF
Piala Dunia 21 Oktober 2013, 14:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR