The Daily Mail mengabarkan bahwa juara Prancis tersebut bakal menggelontorkan dana hingga 7 juta poundsterling untuk mendapatkan kiper Republik Ceska, yang hampir pasti bakal pergi dari Stamford Bridge di akhir musim kompetisi ini.
Cech sendiri tidak punya rencana untuk terus bertahan di The Blues dan duduk di bangku cadangan, menjadi kiper kedua setelah Thibaut Courtois. Ia diperkirakan akan pergi dari London di bulan Juni dan PSG kini disebut sebagai salah satu klub yang paling mungkin mendapatkannya.
Namun demikian, Cech kabarnya juga tengah diminati oleh Arsenal, Real Madrid, dan juga Manchester City. Meski kabarnya manajer Jose Mourinho takkan mengijinkan yang bersangkutan pindah ke sesama klub Inggris. [initial]
Baca Juga:
(tdm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PFA Akan Beri Penghargaan Spesial Bagi Gerrard dan Lampard
Liga Inggris 24 April 2015, 22:58
-
Demi Imbula, Juventus Siap Tikung Chelsea
Liga Italia 24 April 2015, 22:24
-
Mourinho: Wenger Bukan Musuh Saya
Liga Inggris 24 April 2015, 21:23
-
Mourinho Belum Tentu Mainkan Diego Costa Lawan Arsenal
Liga Inggris 24 April 2015, 21:14
-
Merson: Arsenal vs Chelsea Akan Berakhir Tanpa Gol
Liga Inggris 24 April 2015, 21:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52



















KOMENTAR