Headline berita di sejumlah media Inggris mengatakan bahwa striker Newcastle United, Demba Ba, tengah melakukan negosiasi dengan juara Liga Champions pada musim lalu itu. Hal ini membuat Benitez sangat antusias, dan berharap proses negosiasi yang dilakukan Chelsea segera usai.
"Saya belum memiliki informasi resmi mengenai berita tersebut, tetapi Chelsea memang tengah berusaha membeli striker baru, dan kita semua pasti telah mengetahuinya." ujar Benitez dengan sedikit berhati-hati.
"Saya tidak bisa berkata banyak, saya cuma berharap proses negosiasi yang mereka (Chelsea) lakukan segera usai sebelum Piala FA di mulai." pungkas Benitez seperti dikutip soccerway.
Selain itu, ada juga kabar dari Inggris yang mengatakan bahwa manajer Newcastle, Alan Pardew telah merestui kepergian Demba Ba dari St James Park. Meskipun ia sedikit berberat hati melepaskan Demba Ba.[initial]
Liga Inggris - Demba Ba Menuju Chelsea Dengan Restu Newcastle (sw/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demba Ba Setujui Kontrak 3,5 Tahun
Liga Inggris 3 Januari 2013, 23:28
-
Liga Inggris 3 Januari 2013, 23:12

-
Gerrard: Sturridge Bergabung Dengan Klub Hebat
Liga Inggris 3 Januari 2013, 22:30
-
Benayoun Dipulangkan ke Chelsea
Liga Inggris 3 Januari 2013, 21:46
-
Rio Ferdinand Pernah 'Diancam' United Boys
Liga Inggris 3 Januari 2013, 19:02
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR