Pemain asal Kolombia itu sudah resmi menjadi pemain Chelsea dengan status pinjaman selama satu musim dari AS Monaco. Falcao akan mengisi posisi yang ditinggalkan legenda klub Didier Drogba.
Falcao sendiri hanya sanggup mencetak empat gol dari 26 laga di Premier League bersama Manchester United di musim lalu. Meskipun begitu, Ramires masih menganggap Falcao pemain yang sangat berbahaya.
"Saya pernah melawan Falcao beberapa kali, di Benfica melawan Porto, di Chelsea melawan Atletico Madrid dan Manchester United, dan juga saat bersama Brasil melawan Kolombia," kata Ramires seperti dilansir The Sport Review.
"Dia pemain sangat bagus. Selalu menyenangkan bermain dengan pemain hebat dan terkenal seperti Falcao. Saya berharap dia bisa membantu kami seperti dia membantu timnya di masa lalu. Lebih baik memiliki dia sebagai rekan setimnya daripada lawan."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Falcao Senang Dengan Suasana di Chelsea
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 23:07 -
Bela Arsenal, Cech Berharap Bisa Sukses Seperti di Chelsea
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 23:06 -
Ketika Mourinho & Wenger Berduel Ala Street Fighter
Open Play 6 Agustus 2015, 20:52 -
Mourinho Kagumi Pelatih Swansea, Garry Monk
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 20:37 -
Owen: Hazard Jenius, Matic Monster
Liga Inggris 6 Agustus 2015, 18:46
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR