The Foxes baru saja meraih kemenangan penting dalam upaya mereka mempertahankan puncak klasemen. Sebuah gol tunggal dari Shinji Okazaki memastikan mereka meraih tiga poin melawan Newcastle United yang baru saja berganti pelatih dari Steve McClaren ke Rafael Benitez.
Dengan kemenangan tersebut, The Foxes kini unggul lima poin dari peringkat kedua dan unggul 11 poin dari peringkat ketiga Arsenal.
"Fans kami bermimpi dan kami ingin terus meraih kemenangan. Mereka harus bermimpi dan kami harus bekerja. Ini sulit tapi kami ingin menikmatinya, tapi kami harus melanjutkannya," ujarnya.
"Kami harus menang, dan malam ini kami menang. Ini adalah pertandingan yang sulit. Saat sebuah tim berganti pelatih, pemain ingin menunjukkan sikap yang fantastis," tambahnya.
"Jadi itu penting untuk mencetak gol pertama bagi kami. Ya, kami telah bermain lebih baik, tapi kami seri. Tak bagus untuk bermain baik dan hanya meraih satu poin," tutupnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Dia Tawaran Chelsea untuk Ibrahimovic
Liga Inggris 15 Maret 2016, 23:15
-
Aubameyang Berterima Kasih pada Jurgen Klopp
Liga Inggris 15 Maret 2016, 23:03
-
Smalling: Jungkalkan Liverpool Bukan Misi Mustahil
Liga Inggris 15 Maret 2016, 22:19
-
Ryan Giggs Dapat Dukungan Untuk Tangani MU
Liga Inggris 15 Maret 2016, 21:25
-
Tak Ada Lagi Arsenal Dalam Daftar Calon Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 15 Maret 2016, 20:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR