Bola.net - - Striker Manchester United, Marcus Rashford mengakui semakin berkembang di tim utama Setan Merah belakangan ini. Rashford merasa ia sudah semakin matang sebagai seorang pemain dan itu terlihat dalam permainannya.
Nama Rashford mulai dikenal publik sepakbola pada dua tahun yang lalu. Ia pertama kali diorbitkan oleh pelatih Louis van Gaal, di mana ia mencetak dua gol di partai debutnya bersama MU.
Semenjak saat itu nama Rashford semakin melejit di tim utama setan merah. Musim lalu ia dipercaya menjadi ujung tombak Setan Merah setelah Zlatan Ibrahimovic mengalami cedera parah.
Rashford pun mengakui bahwa menit bermain yang ia dapat membuatnya semakin matang sebagai seorang pemain. "Saya bisa bilang bahwa kedewasaan adalah bagian yang penting dalam perkembangan anda di atas lapangan," buka Rashford di website resmi MU.
Marcus Rashford
"Saya rasa hal itu sudah menjadi salah satu hal terpenting bagi saya. Saya merasa sudah semakin dewasa di atas lapangan dan itu membuat permainan saya di atas lapangan berubah dan perubahan itu merupakan perubahan yang besar dalam 18 bulan terakhir."
"Saya tidak secara spesifik merubah apapun, namun saya secara alamiah semakin matang sebagai seorang pria dan itu terlihat pada permainan saya di atas lapangan. Bertumbuh di United, saya selalu sadar bahwa apa yang saya lakukan di lapangan akan memberikan dampak yang besar bagi saya."
"Saya sudah mengetahui itu semua semenjak saya masih sangat muda dan hal itu tidak berubah ketika saya masuk ke tim utama. Saya hanya melakukan hal yang sama di dalam maupun di luar lapangan." tutup jebolan akademi MU tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belotti Lebih Suka ke Milan Ketimbang ke Premier League
Liga Inggris 20 Juli 2017, 18:35
-
Mourinho Bersedia Menunggu Barkley
Liga Inggris 20 Juli 2017, 17:45
-
Rashford: Tidak Ada Derby Yang Bersahabat!
Liga Inggris 20 Juli 2017, 16:00
-
Mkhitaryan Acungkan Jempol untuk Lindelof dan Lukaku
Liga Inggris 20 Juli 2017, 16:00
-
Mkhitaryan Lakukan Segalanya untuk Mourinho
Liga Inggris 20 Juli 2017, 15:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR