Bola.net - - Mantan penggawa Manchester United Phil Neville meyakini Marcus Rashford memiliki talenta yang bisa dan bisa jadi sebagus Antoine Griezmann dalam dua atau tiga tahun ke depan.
Griezmann bisa disebut sebagai salah satu penyerang terbaik di Eropa saat ini. Karena kemampuannya yang ciamik tersebut, pemain Atletico Madrid ini kemudian disebut masuk daftar incaran Setan Merah. Ia digadang-gadang sebagai pengganti jangka panjang Wayne Rooney.
Sementara itu menurut Neville, Rashford sendiri adalah pemain muda yang hebat. Pemain berusia 19 tahun itu disebutnya bisa berkembang jadi pemain papan atas, bahkan setara Griezmann.
Neville kemudian mengatakan pada Rashford bahwa ia harus bisa menggunakan rumor kedatangan Griezmann untuk memotivasi dirinya agar tampil lebih baik lagi bagi United.

"Marcus Rashford cukup baik," pujinya kepada The Times.
"Marcus perlu menantang sepanjang waktu karena kemampuannya begitu hebat," sambungnya.
"Anda harus terinspirasi oleh Griezmann yang (berpotensi) datang. Marcus bisa sebaik Griezmann dalam waktu dua atau tiga tahun," cetusnya.
Sejak menjalani debutnya di tim senior MU pada Februari 2016 lalu, Rashford sudah bermain sebanyak 56 kali bagi Setan Merah di berbagai ajang. Sejauh ini ia sudah mencetak 16 gol plus lima assist.
Baca Juga:
- Cara Mourinho Asuh Rashford Tuai Pujian
- Mourinho Akan Terus Beri Rashford Kesempatan
- Rashford Sanjung Aksi Brilian Mkhitaryan
- MU Diklaim Rashford Butuh Kehadiran Ibrahimovic dan Pogba
- Rashford Ingin Balas Dendam ke Chelsea di Piala FA
- Rashford Senang MU Menang Atas Blackburn
- Herrera Puji Semangat Juang MU Lawan Blackburn
- Ibrahimovic: Setiap Pertandingan Layaknya Final
- Scholes: Rashford Ada di Tempat Ideal Untuk Berkembang
- Brown: Rashford Masih Masuk Rencana Mourinho
- Rashford Penerus Ibrahimovic sebagai Penyerang Utama MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cantona Puji Sikap Ringan Tangan Ibrahimovic
Liga Inggris 26 Februari 2017, 17:35
-
MU Amati Kessie dan Hysaj di Laga Napoli vs Atalanta
Liga Inggris 26 Februari 2017, 17:17
-
Ejekan Fans MU Paksa Liverpool Ubah Bio Akun Twitter
Bolatainment 26 Februari 2017, 16:42
-
Mourinho Tak Peduli Rooney Ikut Angkat Trofi Juara EFL Cup Atau Tidak
Liga Inggris 26 Februari 2017, 16:29
-
Mourinho Sebut Prestasinya di Chelsea Tak Sebanding Dengan Prestasi Ranieri
Liga Inggris 26 Februari 2017, 15:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR