
Bola.net - Setelah tampil gemilang dan mengalahkan Tottenham, Chelsea justru merasakan malu di depan pendukung sendiri. Melawan Southampton di Stamford Bridge, Kamis (26/12/2019) malam, The Blues kalah dua gol tanpa balas.
Kekalahan ini patut disesali. Dengan performa brilian yang ditunjukkan pekan lalu saat mengalahkan Tottenham, Frank Lampard mencoba meniru formula yang sama dengan harapan sama-sama meraih kemenangan. Namun yang terjadi justru sebaliknya.
Alih-alih merasakan manisnya kemenangan, Tammy Abraham dkk justru dipecundangi Southampton di kandang sendiri. Dua gol kemenangan Southampton pada laga ini dicetak oleh Michael Obafemi dan Nathan Redmond.
Bagi Chelsea, kekalahan ini membuat mereka harus mulai khawatir dengan posisi mereka di empat besar. Dengan raihan 32 poin dari 18 laga, mereka hanya unggul empat poin dari Sheffield United di posisi kelima.
Dan berikut adalah reaksi netizen atas kekalahan Chelsea ketika menghadapi Southampton selengkapnya.
1. Maju Selangkah, Mundur Seribu Langkah
one step foward.. 1000 steps backwards!! Story of the season!! i miss my magician pic.twitter.com/TjrlA87Q7B
— Kunlereal (@kunle_real) December 26, 2019
2. Lampard Kerja Demi Timnas Inggris, Bukan Chelsea
I think Lampard is working for the English national team rather than Chelsea,he focus more on scouting players for England rather than winning trophies for Chelsea .
— Abdul-Latif Wunimmi (@robikin03) December 26, 2019
"Saya pikir Lampard bekerja untuk tim nasional Inggris ketimbang Chelsea, dia lebih fokus pada mencari pemain untuk Inggris daripada memenangkan trofi untuk Chelsea."
3. Selebrasi untuk Kalah Lawan Southampton
ALL THIS CELEBRATION BY FRANK LAMPOST JUST TO WASTE YOUR 3 POINTS DAYS AFTER TO SOUTHAMPTON HAHAHAHAHA WHAT A JOKE OF A CLUB 😂😂😂😂pic.twitter.com/UohYSmYZaH
— Chris #COYS (@ftblChrisTHFC) December 26, 2019
"Semua selebrasi ini dilakukan Frank Lampard hanya untuk membuang 3 poin ke Southampton. Lelucon dari klub".
4. Abraham Butuh Kompetisi
Sancho and Werner in January, we are not clinical, Abraham needs competition, the first choice is in his head, he believes he is the best, give him Werner and he will cry to the coach to start pic.twitter.com/mTYh6k2l5l
— Blue Fan (@BlueFan91751254) December 26, 2019
"Sancho dan Werner pada Januari, kita tak klinis. Abraham perlu kompetisi karena pilihan pertama sudah ada dalam kepalanya. Dia percaya dia yang terbaik, beri dia Werner dan dia akan merengek pada pelatih untuk dimainkan."
5. Terima Kasih Chelsea
Thanks for nothing @ChelseaFC pic.twitter.com/f3o7k2DmrT
— 𝔽𝕝𝕒𝕧𝕚𝕠 𝕏𝕒𝕧𝕚𝕖𝕣 (@Fxds13) December 26, 2019
6. Happy Boxing Day Fans Chelsea
Happy boxing day Chelsea fans#CHESOU pic.twitter.com/kuT5yR5aVU
— tommy wayne💎 (@ThomasE1000) December 26, 2019
7. Serangan Tumpul
Chelsea attack today pic.twitter.com/zj9Ldfzjwx
— Ryan 🇰🇪 (@rahyearn) December 26, 2019
8. Chelsea Dihajar Southampton
Chelsea vs Southampton in picture#CHESOU pic.twitter.com/WGSHVWnUDV
— #spirituaLMovement 🧘♂️ (@Itz_cutez) December 26, 2019
9. Willian Bukan Hazard
#CHESOU When somebody tells me that Willian is the one to replace hazard
— tommy wayne💎 (@ThomasE1000) December 26, 2019
🤣🤣🤣🤣🤣😂😂 pic.twitter.com/NE7rXoCLKj
10. Butuh Konsistensi
Premier League
— Muhammad Ihsan (@ehsan_elhasany) December 26, 2019
Chelsea 0 - 2 Southampton
Astaghfirullah
Kalah lagi di kandang 😟
Asem bener
Konsistensi masih jadi momok
Berasa banget tim ini butuh sosok pemimpin yg bisa nenangin di tiap match kayak gini
MOTM > -#CHESOU #CFCIndo
Berita Menarik untuk Bolaneters!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rangers Bantah Tertarik Boyong Giroud dari Chelsea
Liga Inggris 27 Desember 2019, 19:22
-
Jadwal Premier League Pekan ke-20, Siaran Langsung TVRI dan Mola TV
Liga Inggris 27 Desember 2019, 15:38
-
Tebak Skor Arsenal vs Chelsea, Ada Hadiah Menarik Menanti Kalian!
Liga Inggris 27 Desember 2019, 13:16
-
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Chelsea
Liga Inggris 27 Desember 2019, 12:48
-
Prediksi Arsenal vs Chelsea 29 Desember 2019
Liga Inggris 27 Desember 2019, 12:47
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR