Memang bukan perkara mudah untuk mencari pengganti Fergie nantinya. Ia telah memimpin United selama 26 tahun dan sering dianggap sebagai manajer paling sukses di tanah Inggris.
United pastinya akan memastikan bahwa kandidat yang mereka pilih harus teruji punya prestasi. Dengan kata lain, United hanya akan mencari pelatih papan atas. Tak banyak calon yang tersedia bagi mereka.
"Saat Fergie memutuskan berhenti dari kariernya yang luar biasa, tak akan banyak calon penggantinya. Namun Jose punya kualitas untuk menjawab tantangan itu. Dia akan hebat jika berada di Old Trafford untuk menggantikan salah satu pelatih terhebat di Inggris," ucap Redknapp kepada The Sun.
Redknapp sadar bahwa Fergie dan Mou memiliki gaya yang berbeda dalam menangani tim maupun memilih strategi permainan. Namun Mourinho sudah terbukti bisa sukses di beberapa negara dan hal itu cukup untuk membuatnya yakin. (ibt/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Undurkan Jadwal Kembalinya Vidic
Liga Inggris 19 November 2012, 14:20
-
Liga Inggris 19 November 2012, 14:07

-
ManUtd, Juventus & Inter Berebut Dapatkan Quintero
Liga Inggris 19 November 2012, 13:45
-
Carrick Puas Performa United di Liga Champions
Liga Champions 19 November 2012, 12:40
-
Manchester United Dekati Erik Lamela
Liga Inggris 19 November 2012, 11:45
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR