Namun, mantan manajer QPR Harry Redknapp menilai MU takkan sanggup melakukannya. Menurut Redknapp, pemilik 20 gelar liga tertinggi Inggris itu belum cukup bagus untuk kembali ke puncak.
"Bagi Manchester United, finis peringkat empat bukanlah sebuah kesuksesan. Mereka adalah tim menjuarai Premier League bersama Fergie (Sir Alex Ferguson), jadi mereka pasti berniat bangkit untuk jadi juara musim depan. Mereka pasti siap jadi penantang," kata Redknapp dalam sebuah wawancara dengan Four Four Two.
"Mereka belanja banyak musim lalu, tapi hanya sanggup sampai peringkat empat. Mereka harus lebih baik musim depan. Namun, saya rasa mereka belum bisa juara liga," pungkasnya.
MU sendiri baru menuntaskan perekrutan satu pemain baru musim panas ini, yaitu Memphis Depay. Winger 21 tahun Belanda tersebut dibeli dari PSV Eindhoven dengan biaya transfer sekitar £25 juta dan dikontrak hingga 30 Juni 2019. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech Tes Medis di Arsenal Pekan Depan
Liga Inggris 24 Juni 2015, 23:41
-
Milan Mulai Operasi Transfer Witsel
Liga Italia 24 Juni 2015, 22:54
-
'Tim Muda Chelsea Bisa Ikuti Jejak Sukses Class of 92'
Liga Inggris 24 Juni 2015, 22:33
-
Drogba Bantah Akan Kembali ke Marseille
Liga Inggris 24 Juni 2015, 22:15
-
Hazard Pernah Ingin Gabung Tottenham
Liga Inggris 24 Juni 2015, 20:53
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR