Pria asal Irlandia Utara itu hanya menyebut satu kata, 'masalah'. Namun dengan cepat ia menambahkan kalimat pujian terhadap kemampuan pemain yang dibeli dari AC Milan dengan harga 16 juta poundsterling tersebut.
"Lihat talenta yang ia punya. Ia ada di fase di mana ini merupakan kesempatan emas untuk memperbaiki karirnya. Saya sudah bekerja dengan tipe pemain seperti ini selama saya menangani tim muda," tutur Rodgers menurut laporan Daily Mail.
"Ia harus tampil konsisten dan jika ia bisa melakukannya, ia akan jadi pemain yang amat hebat. Kebanyakan pemain, saya suka melihat ke dalam mata mereka dan melihat adanya tanda-tanda kejujuran dan kebanggaan," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Giroud Cedera, Arsenal Bidik Cerci
- Balotelli Ucap Salam Perpisahan Emosional pada AC Milan
- Liverpool Minati Bintang Muda Israel Penerus Benayoun
- Remukkan Liverpool, Kompany Sebut Etihad Bagai Benteng
- 'Di Maria Pemain Hebat, Namun Madrid Selalu Rekrut yang Terbaik'
- Statistik Premier League 2014/15 Per Matchday 2
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lepas Balo ke Liverpool, Milan Kini Minta Borini
Liga Italia 26 Agustus 2014, 23:32
-
Prandelli: Balotelli Bukan Pemain Hebat
Liga Inggris 26 Agustus 2014, 21:29
-
Sterling: Luis Suarez Salah Satu Pemain Terbaik Dunia
Liga Inggris 26 Agustus 2014, 21:00
-
Sterling Puji Peran Rodgers di Liverpool
Liga Inggris 26 Agustus 2014, 20:39
-
'Ingin Bersaing? Liverpool Harus Perbaiki Pertahanan'
Liga Inggris 26 Agustus 2014, 19:23
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR