Sturridge sempat absen selama lima bulan membela Liverpool karena mengalami cedera paha dan betis. Namun, ia sudah pulih dan sejauh ini sudah dimainkan dalam tiga laga walau hanya berperan sebagai pemain pengganti.
Ketika ditanya para reporter, apakah Sturridge bakal dimainkan sejak awal di laga kontra Spurs, Rodgers mengaku belum bisa memastikannya. "Anda akan melihat jawabannya besok malam," ujarnya dalam sesi konferensi pers jelang laga tersebut.
"Ia dalam kondisi di mana ia sudah berlatih selama beberapa waktu. Akan ada waktunya di mana ia akan bisa bermain sebagai starter, entah apakah itu besok atau di akhir pekan nanti. Anda hanya harus menunggu saja," tandas Rodgers seperti dilansir situs resmi klub. [initial]
Baca Juga:
- Setelah Arsenal, Eric Dier Pede Tumbangkan Liverpool
- Carragher: Liverpool Hadapi Jalan Terjal Menuju Empat Besar
- Kapten Southampton: Tekanan Berat Ada Pada MU, Arsenal, Liverpool
- Gawat, Lucas Leiva Terancam Absen Satu Bulan!
- Demi Empat Besar, Allen Incar Kemenangan Lawan Spurs
- Rodgers Beberkan Kondisi Kebugaran Coutinho dan Sterling
- Tak Ingin Susul Arsenal, Skrtel Minta Liverpool Awasi Kane
- Menganggur di Madrid, Navas Dihubungi Liverpool
- Carragher Puji Keberanian Rodgers Mainkan Ibe
- Allen Yakin Ibe Akan Raih Satu Tempat di Skuat Inti Liverpool
- Carragher Minta Liverpool Tak Rekrut Berahino
- Allen: Ibe Jauh Lebih Kuat Sekarang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lloris Berharap Bisa Tampil Lawan Chelsea di Final Capital One Cup
Liga Inggris 10 Februari 2015, 19:30
-
Lawan Spurs, Emre Can Tetap Jadi Bek Tengah
Liga Inggris 10 Februari 2015, 19:07
-
Rodgers: Kane Bagus, Tapi Sturridge Lebih Hebat
Liga Inggris 10 Februari 2015, 16:15
-
Gantikan De Gea, MU Incar Lloris
Liga Inggris 10 Februari 2015, 12:43
-
Bocor! Foto Harry Kane Kecil Rayakan Invincibles Arsenal
Open Play 10 Februari 2015, 12:42
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR