Bola.net - - Kiper Manchester United, Sergio Romero dikabarkan tengah menimbang ulang masa depannya di MU. Romero disebut ingin hengkang demi mendapat kesempatan bermain lebih reguler.
Kiper Timnas Argentina itu memainkan peran yang cukup penting di tim utama MU musim lalu. Ia membuat 18 penampilan untuk setan merah, di mana ia menghantarkan MU menjadi juara Liga Europa musim lalu.
Namun musim ini jatah bermain Romero kembali berada di level minimum. Hal ini tidak terlepas dari penampilan spektakuler yang ditunjukan David De Gea belakangan ini.
Sergio Romero Dan David De Gea
Menurut laporan yang dilansir The Daily Mail, Romero saat ini tengah menimbang mengenai masa depannya di MU. Ia disebut ingin pergi dari Old Trafford pada musim dingin nanti.
Romero sendiri sejatinya bahagia di MU. Namun ia khawatir minimnya jam bermain yang ia dapatkan akan mempengaruhi kansnya menjadi kiper Timnas Argentina di Piala Dunia 2018 nanti.
Sejumlah klub Eropa dikabarkan tertarik untuk mendatangkan Romero. Mereka adalah Racing Club, AZ Alkmaar, Sampdoria dan AS Monaco yang disebut tertarik meminang jasanya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hargreaves: Spurs Kesulitan, MU, Liverpool dan City Bahagia
Liga Champions 11 Desember 2017, 22:52
-
MU Diminta Tak Ratapi Kekalahan atas Man City
Liga Inggris 11 Desember 2017, 21:36
-
Juan Mata: Bolanya Tidak Mau Masuk ke Gawang
Liga Inggris 11 Desember 2017, 19:02
-
Arsenal Terfavorit Untuk Dapatkan Romero
Liga Inggris 11 Desember 2017, 18:47
-
Babak 16 Besar UCL, Madrid vs PSG dan Chelsea vs Barca
Liga Champions 11 Desember 2017, 18:25
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR