Bola.net - - Wayne Rooney harus meninggalkan Manchester United di musim panas dan coba pergi ke Italia, menurut Chris Waddle.
Masa depan Rooney di United masih terus dipenuhi tanda tanya usai ia tidak mendapatkan tempat utama di Old Trafford. Kapten Inggris dan MU kemarin mengatakan bahwa ia ingin bertahan, namun menegaskan keinginan bermain reguler.
Pandit dan mantan pemain Tottenham, Waddle, percaya ia takkan mendapatkan keinginannya di United dan harus mencoba bermain di Serie A.
Wayne Rooney
"Dia membutuhkan tantangan. Dia sudah tak lagi masuk hitungan di United dan Inggris. Di usianya yang baru 31, dia harusnya bisa memberikan begitu banyak," tutur Waddle di Sky Sports.
"Saya pribadi ingin melihat dia pergi ke Italia dan bermain di sana selama empat, lima tahun, dan belajar banyak. Dia pasti bisa kembali ke skuat Inggris. Dia baru berusia 31, bukan 36 atau 37."
"Saya tahu dia sudah sering bermain di masa lalu, namun dia jarang bermain di 18 bulan terakhir. Bagi saya, dia membutuhkan tantangan baru untuk membuktikan bahwa dia masih punya kemampuan yang dibutuhkan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan De Gea, Mourinho Pastikan Romero Main di Final Liga Europa
Liga Eropa UEFA 12 Mei 2017, 23:45
-
Chelsea Ikut Memburu Servis Dries Mertens
Liga Inggris 12 Mei 2017, 19:20
-
Liga Inggris 12 Mei 2017, 16:00

-
Prediksi Tottenham Hotspur vs Manchester United 14 Mei 2017
Liga Inggris 12 Mei 2017, 15:43
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR