Bola.net - - Bek anyar Chelsea, Antonio Rudiger mengaku bersyukur bisa menuntaskan kepindahannya ke Chelsea pada musim panas ini. Rudiger menyebut ia sudah lama mendambakan bermain untuk The Blues sehingga segalanya bagai mimpi yang menjadi nyata.
Nama Rudiger dikenal sebagai salah satu bek muda potensial terbaik di Eropa sejauh ini. Ia tampil spektakuler di lini pertahanan AS Roma dua musim terakhir sebelum cedera parah membuatnya absen cukup lama.
Pada musim panas ini Rudiger memutuskan untuk menjajal tantangan baru dalam karirnya. Ia memutuskan untuk menerima pinangan Chelsea untuk pindah ke Inggris pada musim panas ini.
Antonio Rudiger
Rudiger sendiri mengakui bahwa ia sudah lama mendambakan untuk bermain di EPL bersama Chelsea. "Saya selalu ingin bermain di Premier League, dan tahun ini nama saya dihubungkan dengan Chelsea," buka Rudiger di website resmi Chelsea.
"Sekarang saya berada di klub ini dan saya benar-benar bahagia. Saya ingin berterima kasih kepada semua pihak yang membuat kepindahan ini menjadi nyata." tandas bek Timnas Jerman tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois: Rudiger Harus Bekerja Lebih Keras
Liga Inggris 31 Juli 2017, 21:54
-
Allegri Tegaskan Alex Sandro Tidak Dijual
Liga Italia 31 Juli 2017, 20:03
-
Courtois Tak Merasa Chelsea Alami Krisis
Liga Inggris 31 Juli 2017, 19:49
-
Diego Costa Frustasi Tak Kunjung Gabung Atletico
Liga Spanyol 31 Juli 2017, 17:07
-
Pemain Muda Chelsea Disebut Conte Tak Sabaran, Ini Kata Ake
Liga Inggris 31 Juli 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR