Bola.net - - Penyerang Arsenal, Danny Welbeck meminta timnya untuk segera melupakan kekalahan menyakitkan yang mereka raih saat melawan Liverpool, dan fokus ke pertandingan melawan Bayern Munchen.
Arsenal memang memiliki modal buruk jelang pertemuan melawan Munchen di leg kedua babak 16 besar Liga Champions. Sebuah kekalahan 1-3 mereka dapatkan saat melawan Liverpool. Welbeck sendiri mencetak satu gol pada laga itu, namun tuan rumah memiliki tiga gol lewat torehan Roberto Firmino, Sadio Mane dan Georginio Wijnaldum.
"Pada level pribadi ini bagus untuk bermain sejak awal dan mencetak gol, tapi pada akhir hari, saya tak bahagia karena kami kehilangan tiga poin. Itulah yang paling penting," ujarnya.
Sementara ditanya tentang ketakutan akan efek berantai dari kekalahan di Anfield itu pada pertandingan melawan Bayern Munchen tengah pekan ini, Welbeck meminta timnya segera move on.
"Kami memiliki pertandingan Liga Champions di depan kami, jadi kami harus menatap ke depan mulai saat ini," sambungnya.
"Sesulit apapun itu, kami harus menempatkan itu di belakang kami dan berkonsentrasi untuk pertandingan di depan kami," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Dikalahkan Liverpool, Gattuso Akui Nyaris Tinggalkan Milan
Liga Champions 6 Maret 2017, 23:12
-
Pemain Liverpool Dituntut Perbaiki Performa Buruknya di Tahun 2017
Liga Inggris 6 Maret 2017, 21:19
-
Wijnaldum Akui Liverpool Sedang Bermasalah
Liga Inggris 6 Maret 2017, 20:12
-
Pemain Liverpool Dituntut Tampilkan Permainan Terbaiknya di Tiap Laga
Liga Inggris 6 Maret 2017, 19:48
-
Liverpool Minati Kiper Muda Udinese
Liga Inggris 6 Maret 2017, 19:23
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR