Bola.net - - Manajer Chelsea Maurizio Sarri tidak mau persoalan Kepa Arrizabalaga terus menjadi bahan perbincangan. Sarri kembali menegaskan bahwa permasalahan tersebut sudah selesai.
Kepa membuat ulah saat timnya bertarung melawan Manchester City di final Carabao Cup, Minggu (26/2/2019). Ia menolak diganti oleh Maurizio Sarri sehingga membuat pelatih The Blues itu sangat marah.
Setelah pertandingan, baik Sarri dan Kepa mengklarifikasi bahwa apa yang terjadi di antara keduanya hanyalah kesalahpahaman belaka. Kepa pun akhirnya meminta maaf secara resmi atas tingkah lakunya tersebut.
Chelsea sendiri kemudian menjatuhkan hukuman kepada kiper termahal di dunia itu dengan denda satu pekan gaji. Denda itu akan didonasikan ke Chelsea Foundation.
Masalah Sudah Selesai
Sarri menegaskan bahwa dia sudah meluruskan kesalahpahaman dengan Kepa. Menurut Sarri, permasalahan dirinya dengan Kepa sudah selesai dan tidak perlu diungkit-ungkit lagi.
"Saya sudah berbicara dengan Kepa, kemudian kami berbicara bersama-sama, karena dia meminta maaf kepada staf teknis," kata Sarri di situs resmi klub.
"Dia meminta maaf kepada rekan satu timnya, kepada klub. Dia membuat kesalahan besar tetapi kami tidak ingin membunuhnya.
"Setelah kejadian kemarin, situasinya sudah selesai. Dia adalah pemain muda, dia membuat kesalahan, tetapi stop. Jika saya yakin dia mengerti dia membuat kesalahan besar, itu selesai."
Reaksi Pemain
Sarri mengaku tidak kecewa dengan reaksi para pemain Chelsea lainnya ketika insisden tersebut terjdi. Namun, mereka semua jelas sangat terkejut.
"Itu adalah situasi yang sangat tidak biasa. Para pemain sangat terkejut. Tidak mungkin untuk langsung bereaksi saya pikir," lanjutnya.
"Kapten berbicara kepada saya langsung setelah pertandingan. Dia berbicara dengan Kepa. Kemarin kami berbicara bersama. Situasinya sangat jelas di ruang ganti."
Berita video tentang para legenda Real Madrid dan Barcelona mengungkap momen terbaiknya ketika bermain di El Clasico.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eden Hazard Ikut Gerakan Bela Maurizio Sarri
Liga Inggris 27 Februari 2019, 22:00
-
John Terry Tak Rindukan Keseruan Bermain di Atas Lapangan
Liga Inggris 27 Februari 2019, 21:24
-
Setelah Sarri, Kepa Kini Cari Keributan dengan Caballero
Liga Inggris 27 Februari 2019, 18:17
-
Merson: Daripada Leicester, Rodgers Lebih Baik ke Chelsea
Liga Inggris 27 Februari 2019, 17:05
-
Juventus Tidak Ingin Gonzalo Higuain Kembali ke Turin
Liga Italia 27 Februari 2019, 16:40
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR