Cech bergabung dengan The Gunners di musim panas ini setelah tidak punya tempat lagi di Stamford Bridge. Kepindahan Cech ini sekaligus mengakhiri 11 tahun karirnya bersama The Blues.
"Saya pikir dia akan menjadi pemain besar bagi Arsenal musim ini dan bisa membuat perbedaan besar bagi mereka," ujar Schwarzer kepada talkSPORT.
"Mereka tidak jauh dari perburuan gelar sekarang. Posisi kiper adalah salah satu posisi sering orang bicarakan selama bertahun-tahun di klub. Sekarang mereka punya pemain yang sudah terbukti. Dia menghabiskan sepuluh tahun di Chelsea, telah memenangkan segalanya dan begitu berpengalaman."
Cech sendiri akan menghadapi mantan klubnya Chelsea dalam ajang Community Shield di Wembley pada akhir pekan ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Jamin Remy Satu Tempat di Tim Utama Chelsea
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:26
-
Cahill: Aneh Rasanya Harus Melawan Cech
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:24
-
Cahill: Hasil Lawan Arsenal Tak Pengaruhi Chelsea Awali Musim
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 22:08
-
Duo Manchester Edan di Bursa Transfer, Chelsea Sulit Pertahankan Gelar
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 21:02
-
Zouma Optimis Chelsea Bisa Pertahankan Gelar
Liga Inggris 1 Agustus 2015, 18:21
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR