Bola.net - - Mantan manajer Tottenham Harry Redknapp merasa cukup yakin Manchester United akan menebus Michael Keane dengan harga mahal dari pada musim panas.
Keane merupakan pemain didikan akademi Setan Merah. Namun, ia harus meninggalkan Old Trafford dengan bergabung Burnley pada 2015 karena tidak masuk rencana manajer Louis van Gaal.
Pemain berusia 24 tahun itu kemudian berkembang pesat bersama Burnley dan penampilannya musim ini mengundang banyak pujian. Setan Merah dikabarkan ingin menarik kembali Keane lantaran Jose Mourinho ingin menambah kekuatan lini belakangnya.
Redknapp merasa cukup yakin transfer tersebut bisa terwujud lantaran pemain yang kembali ke mantan klub dengan harga lebih mahal seakan sudah menjadi tren di Premier League.
"Jika Romelu Lukaku bergabung [dengan Chelsea], ini akan menjadi kasus lain dari pemain yang dilepas hanya untuk ditebus kembali beberapa tahun kemudian dengan harga yang konyol," kata Redknapp kepada Evening Standard.
"Pogba adalah contoh nyata dari itu. Michael Keane mungkin akan kembali ke United juga, dengan biaya yang besar."
Manchester United sendiri akan menerima kunjungan Crystal Palace di Old Trafford dalam pertandingan pamungkas Premier League pada akhir pekan ini.
Baca Juga:
- Pogba Dipastikan Main Lawan Palace
- Jelang Final Liga Europa, Bek Muda Ajax Ini Ejek Pogba
- Mourinho: Ajax Mestinya Tidak Ikut Liga Europa
- Musim Kedua, Mourinho Pantang Buat Kesalahan
- Musim Depan Mourinho Yakin MU Bisa Bersaing Rebut Trofi Juara EPL
- FA Berlakukan Hukuman Untuk Pelaku Diving, Carragher Langsung Sindir MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Segera Gelar Negosiasi Transfer Oblak
Liga Inggris 20 Mei 2017, 23:50
-
MU Hidupkan Minat Kepada De Vrij
Liga Inggris 20 Mei 2017, 23:30
-
Mkhitaryan Tak Gugup Jelang Final Liga Europa
Liga Inggris 20 Mei 2017, 19:30
-
Final Liga Europa, Mkhitaryan Haramkan MU Kalah
Liga Inggris 20 Mei 2017, 19:00
-
Jumpa Palace, Owen Minta MU Waspadai Zaha
Liga Inggris 20 Mei 2017, 18:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR