Bola.net - - Alan Shearer tak yakin akan ada orang yang bisa memecahkan rekor Wayne Rooney di Manchester United.
Kapten Inggris menjadi pencetak gol terbanyak United sepanjang masa, bersama dengan Sir Bobby Charlton, ketika pekan lalu ia membantu tim menang 4-0 atas Reading di Piala FA.
Gol Rooney itu merupakan golnya yang ke-249 untuk klub, dan sekaligus menyamai rekor Sir Bobby.
Jose Mourinho sempat mengatakan Marcus Rashford akan bisa melewati rekor itu di masa mendatang. Namun Shearer percaya catatan Rooney akan bertahan lebih lama dari perkiraan sang manajer.
"Untuk sekarang, dia masih kapten klub ini dan juga timnas, masih banyak yang bisa ia lakukan. Untuk bisa menjadi pencetak gol terbanyak Inggris dan Manchester United, salah satu klub terbesar Inggris, itu adalah pencapaian luar biasa di sepakbola modern," tutur Shearer di The Sun.
"Namun Wayne punya karir yang luar biasa dan ia pantas menerima semua itu. Sikapnya, keinginannya untuk menang, dan juga hasrat untuk ada di atas lapangan, sudah menjadi contoh bagi generasi muda."
"Saya tahu Jose Mourinho mengatakan Marcus Rashford bisa memecahkan rekor itu suatu hari nanti. Namun saya tidak yakin ada yang bisa melewati catatan Wayne lagi."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Akan Aktifkan Klausul Rilis De Gea
Liga Spanyol 12 Januari 2017, 23:40
-
Kamera Laba-laba Jalani Debut di Laga MU vs Liverpool
Liga Inggris 12 Januari 2017, 22:34
-
Pallister Yakin MU Masih Bisa Kejar Chelsea
Liga Inggris 12 Januari 2017, 22:26
-
Mata Minta Skuat MU Jaga Konsistensi
Liga Inggris 12 Januari 2017, 22:05
-
Di MU Mourinho Kini Sudah Berubah
Liga Inggris 12 Januari 2017, 21:37
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR