Bola.net - - Keinginan Liverpool untuk mendatangkan gelandang serang RB Leipzig, Emil Forsberg mendapatkan tantangan serius dari rival mereka di EPL, . The Gunners kabarnya juga akan memburu sang pemain pada bursa transfer musim panas nanti.
Gelandang berusia 25 tahun ini memang tampil impresif bersama RB Liepzig musim ini. Ia mencatatkan 8 gol dan 15 assist bagi Liepzig, sehingga mereka berhasil memastikan satu tempat di Liga Champions musim depan.
Penampilan sensasional Forsberg ini kabarnya mendapat perhatian khusus dari klub EPL, Liverpool. Pelatih mereka Jurgen Klopp dikabarkan sangat menyukai gaya bermain Forsberg sehingga ia ingin mendatangkan punggawa Timnas Swedia itu pada musim panas nanti.
Emil Forsberg
Berdasarkan laporan yang dilansir The Sun, Liverpool wajib waspada dalam usaha mereka mendatangkan Forsberg. Pasalnya rival mereka di EPL, Arsenal dikabarkan juga tertarik untuk mendatangkan sang pemain pada musim panas nanti.
Arsenal sendiri nampaknya benar-benar serius untuk mendatangkan Forsberg. Tim asal London Utara itu kabarnya sudah menyiapkan uang sebesar 20 Juta Pounds agar Leipzig mengijinkan sang pemain untuk hengkang ke Emirates Stadium pada musim panas nanti.
Baca Juga:
- Wenger Akui Arsenal Bakal Sulit Gantikan Ozil dan Sanchez
- Wenger Salahkan Wasit Atas Insiden Sanchez
- Usir Liverpool, Chamberlain Segera Dapat Kontrak Baru
- Reaksi Telat Alexis Sanchez Saat Dilempar Bola Oleh Fuchs
- Pochettino Puas Bisa Terus Tekan Chelsea Jelang Derby
- Campbell Prediksi Derby London Utara Bakal Panas
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Totti: Steven Gerrard Lawan Saya Yang Paling Tangguh
Liga Champions 27 April 2017, 21:37
-
Arsenal Curi Start Dalam Perburuan Van Dijk
Liga Inggris 27 April 2017, 18:45
-
Costa Disebut Tak Mungkin Mau ke Liverpool
Liga Inggris 27 April 2017, 18:01
-
Liverpool Ingin Beli Costa Musim Depan
Liga Inggris 27 April 2017, 17:30
-
Jersey Baru Liverpool Mirip Dengan Jersey MU?
Bolatainment 27 April 2017, 15:31
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR