The Mail on Sunday mengklaim jika City siap menjadikan bek berusia 18 tahun itu sebagai bek sayap termahal di dunia. Tak tanggung-tanggung, tanda tangan Shaw bakal dihargai City dengan rekor transfer sebesar 30 juta poundsterling Januari ini.
Bahkan City dikabarkan sudah menegaskan pada chairman The Saints, Nicola Cortese jika dana transfer itu bakal dibayar lunas dengan segera demi menjegal Chelsea dan Manchester United yang diyakini sudah lama mengincar sang pemain.
Shaw memang dianggap sebagai talenta Inggris berprospek paling cerah, bahkan ia diyakini akan jadi bek kiri inti The Three Lions di masa depan. Dan melihat potensi itu, City pun tak ragu merogoh kocek untuk mengalahkan rekor transfer Dani Alves dari Sevilla ke Barcelona senilai 29,5 juta poundsterling 2008 silam.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Akui Juan Mata Masih Pemain Kunci Chelsea
Liga Inggris 13 Januari 2014, 22:42 -
Wolfsburg Semakin Dekat Ikat Kevin De Bruyne
Liga Eropa Lain 13 Januari 2014, 20:52 -
Cech: Para Pemain di Balik Performa Chelsea
Liga Inggris 13 Januari 2014, 20:35 -
Mourinho: Saya Tak Butuh Pengalaman Baru
Liga Inggris 13 Januari 2014, 20:01 -
Juan Mata Ucapkan Selamat Atas Rekor Cech
Liga Inggris 13 Januari 2014, 19:55
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR